Ingin membawa produk delivery dengan aman, cepat, dan banyak? Box Tipe M sangat cocok untuk kategori tersebut karena ukurannya tidak terlalu besar dan tinggi terlalu kecil namun cukup tinggi untuk menyimpan banyak produk, sehingga memudahkan driver untuk melewati jalan kecil tanpa hambatan dan tepat waktu ke tangan konsumen.
Terbuat dari bahan fiberglass dan pintu box M terbuka ke belakang. sudah lengkap dengan stiker outdoor, bracket motor berikut jasa pemasangan.
Ukuran Box :
Panjang : 50 cm
Lebar
: 50 cm
Tinggi : 60
cm

Contact :
Hub . 081932108839 / 021-5679120
email . indofiberglass@gmail.com
web . www.indofiber.com

